10 Kesalahan dalam membuat CV Lamaran Kerja yang harus dihindari
Curricullum vitae atau CV lamaran kerja merupakan salah satu berkas penting yang tidak boleh ketinggalan dalam urusan melamar kerja. Sebagaimana yang kita tahu fungsi dari CV ini sendiri adalah sebagai berkas atau dokumen riwayat hidup atau semua hal yang perlu diketahui pihak tempat bekerja. Namun, secara tidak sadar banyak orang melakukan kesalahan dalam membuat CV lamaran kerja. Padahal masalah ini harus dihindari.
Kesalahan baik sengaja atau tidak sengaja yang dilakukan pada saat membuat surat lamaran kerja dapat berpengaruh besar. Kemungkinannya akan menjadi kecil untuk diterima oleh pihak perusahaan atau instansi usaha lainnya. Untuk itu,tips dan trik dalam membuat CV terbaik adalah dengan memperhatikan dengan baik kesalahan yang mungkin Anda lakukan seperti dalam bentuk penulisan, tata letak, struktur dan desain CV itu sendiri.
Bagaimana cara terbaik membuat surat riwayat hidup atau yang lebih keren disebut CV ini? Bagaimana supaya CV Anda bisa membuat Anda diterima? Apa tipsnyasupaya tampilannya lebih menarik? Untuk mengetahui hal itu, Anda pertama harus tahu hal hal yang Anda perlu hindari dalam membuat CV. Uraian sebagai berikut akan membantu Anda memahami letak kesalahannya. Cekidot.
Kesalahan dalam membuat cv Lamaran Kerja yang harus dihindari
1. Jangan mencantumkan pengalaman kerja yang tidak relevan
Namun, apabila Anda tetap ingin memasukkan pengalaman kerja yang tidak relevan. Sebaiknya pengalaman tersebut mampu menunjukkan keahlian tambahan yang Anda miliki. Pengalaman tersebut juga setidaknya bisa diimplementasikan ke dalam pekerjaan yang baru.
2. Jangan mencantumkan hobi Anda
Poin berikutnya yang perlu Anda perhatikan adalah keterangan hobi. Kebanyakan orang mungkin telah menggunakan informasi hobi dalam CV mereka. Sebenarnya hal ini tidak begitu menjadi masalah, namun bisa mempengaruhi kualitas CV yang Anda miliki. Untuk itu alangkah lebih baik untuk tidak mencantumkan keterangan hobi Anda.
Alasannya sendiri adalah karena hobi sendiri merupakan informasi yang dianggap kurang penting untuk perusahaan. Apalagi jika hobi tersebut tidak ada hubungannya sama sekali dengan pekerjaan sebaiknya tidak perlu melampirkan keterangan tentang hobi atau kesukaan Anda.
3. Jangan berbohong
Anda pasti setuju bahwa kejujuran sangatlah penting dalam segala segi kehidupan kita termasuk saat membuat CV lamaran kerja. Menurut beberapa survei menyatakan bahwa kesalahan dalam menulis CV yang paling besar adalah adanya kebohongan. Kebohongan tersebut bisa berupa kompensasi dari kurangnya kualifikasi yang dimiliki oleh seorang pelamar. Patut Anda ingat, jika Anda berbohong dampaknya akan sangat buruk untuk kedepannya bagi Anda.
4. Jangan bertele tele
Apakah Anda tahu, apa maksudnya jangan bertele tele dalam menulis CV lamaran Anda? Poin ini memaksudkan bahwa jangan sampai Anda memasukkan banyak sekali informasi dalam CV Anda. Memang dalam hal ini kelengkapan sangat baik. Namun, karena ingin lengkap mungkin sampai memasukkan informasi yang tidak penting. Akibatnya tulisan menjadi padat dan membuat orang lain yang membacanya tidak bisa fokus pada pada keterampilan yang Anda miliki.
5. Tidak memperhatikan format CV
Tahukah Anda? Format yang Anda gunakan dalam CV sama pentingnya dengan konten yang Anda buat. Hal ini selaras dengan apa fungsi dari Format CV tersebut. CV yang baik dan benar akan memiliki format yang sesuai yaitu mampu memberikan kesan bagi siapa saja yang menerima untuk membacanya lebih cepat namun tetap dapat mendapatkan kualifikasi Anda secara tepat. Dalam poin ini Anda diharuskan memilih format CV dengan baik dan benar.
6. Pengecualian mencantumkan IPK
Anda pasti tahu bahwa mencantumkan nilai pendidikan atau IPK sangat penting dan diharuskan oleh beberapa perusahaan. Tapi tahukah Anda bahwa ada pengecualian untuk mencantumkan nilai IPK. Jika perusahaan yang Anda minati kemungkinan tidak memerlukan nilai Anda, sebaiknya jangan cantumkan kalau nilai IPK Anda tidak tinggi. Bahkan apabila ada catatan Anda tidak lulus sebelumnya sebaiknya jangan dicantumkan.
7. Hindari salah ketik atau penulisan
Dalam poin berikut ini, Anda ditekankan untuk lebih teliti pada saat menulis atau mengetik CV Anda. Seringkalikarena berbagai alasan seperti buru buru, atau memang Anda suka menulis cepat dan lain sebagainya. Inilah yang menimbulkan salah ketik atau salah penulisan tidak Anda sadari. Cobalah untuk mencatatnya lebih hati hati dan menghindari salah penulisan. Ini juga akan membuat Anda memiliki kesan yang baik karena rapi.
8. Salah menulis nomor telepon atau alamat email
Nah, mencantumkan nomor telepon dan alamat email adalah poin yang sangat penting dan tidak boleh Anda lewatkan. Sebab dari sanalah, pihak perusahaan bisa dengan mudah menghubungi Anda kembali. Jika Anda salah dalam menulis nomor telepon atau alamat email, tentu pihak perusahaan akan sulit menghubungi Anda untuk informasi selanjutnya. Dan Anda tentu bisa saja dilewatkan dengan alasan tidak bisa dihubungi.
9. Menghindari penggunaan tata bahasa tidak baku
Berikutnya yang sering menjadi permasalahan dalam penulisan CV adalah adanya bahasa yang tidak baku. Anda perlu ingat bahwa menulis CV atau surat lamaran lainnya harus menggunakan kata baku atau formal yang bersifat sopan. Oleh sebab itu hindarilah penulisan dengan kata gaul atau yang sedang trend sekarang. Baca Juga : Download Template CV terbaru
10. Menggunakan pasfoto alay
Uraian diatas adalah deretan informasi yang membahas tentangtips dan trik pembuatan Curricullumvitaeatau CV yang baik dan benar. Mulai dari memahami berbagai kesalahan yang umumnya sering dilakukan. Tidak disadari dari kesalahan tersebutlah yang kemungkinan membuat Anda gagal dan tidak terima. Hal ini juga berlaku untuk berbagai kelengkapan lainnya seperti halnya surat lamaran.
Entah Anda menulis CV secara manual ataupun menggunakan komputer setidaknya penting untuk memperhatikan setiap bentuk kesalahan secara teliti dan detail. Hal ini juga berlaku mungkin bagi Anda yang menggunakan jasa pembuat cv online. Anda harus memastikan dengan saksama bahwa CV Anda benar benar sesuai. Semoga informasi ini bermanfaat.
Kesalahan baik sengaja atau tidak sengaja yang dilakukan pada saat membuat surat lamaran kerja dapat berpengaruh besar. Kemungkinannya akan menjadi kecil untuk diterima oleh pihak perusahaan atau instansi usaha lainnya. Untuk itu,tips dan trik dalam membuat CV terbaik adalah dengan memperhatikan dengan baik kesalahan yang mungkin Anda lakukan seperti dalam bentuk penulisan, tata letak, struktur dan desain CV itu sendiri.
Bagaimana cara terbaik membuat surat riwayat hidup atau yang lebih keren disebut CV ini? Bagaimana supaya CV Anda bisa membuat Anda diterima? Apa tipsnyasupaya tampilannya lebih menarik? Untuk mengetahui hal itu, Anda pertama harus tahu hal hal yang Anda perlu hindari dalam membuat CV. Uraian sebagai berikut akan membantu Anda memahami letak kesalahannya. Cekidot.
Kesalahan dalam membuat cv Lamaran Kerja yang harus dihindari
Pengalaman kerja tidak relevan yang dimaksud adalah pengalaman kerja terdahulu yang tidak sesuai dengan pekerjaan yang akan Anda bidik. Cobalah mengkhususkan untuk pengalaman kerja yang sesuai dengan pekerjaan yang Anda inginkan untuk dilamar. Sehingga hal ini akan memberikan kesan bahwa Anda benar benarcocok dengan kualifikasi yang dibutuhkan.
Baca Juga : Conton Penulisan CV Lamaran Kerja yang benar
Namun, apabila Anda tetap ingin memasukkan pengalaman kerja yang tidak relevan. Sebaiknya pengalaman tersebut mampu menunjukkan keahlian tambahan yang Anda miliki. Pengalaman tersebut juga setidaknya bisa diimplementasikan ke dalam pekerjaan yang baru.
2. Jangan mencantumkan hobi Anda
Poin berikutnya yang perlu Anda perhatikan adalah keterangan hobi. Kebanyakan orang mungkin telah menggunakan informasi hobi dalam CV mereka. Sebenarnya hal ini tidak begitu menjadi masalah, namun bisa mempengaruhi kualitas CV yang Anda miliki. Untuk itu alangkah lebih baik untuk tidak mencantumkan keterangan hobi Anda.
Alasannya sendiri adalah karena hobi sendiri merupakan informasi yang dianggap kurang penting untuk perusahaan. Apalagi jika hobi tersebut tidak ada hubungannya sama sekali dengan pekerjaan sebaiknya tidak perlu melampirkan keterangan tentang hobi atau kesukaan Anda.
3. Jangan berbohong
Anda pasti setuju bahwa kejujuran sangatlah penting dalam segala segi kehidupan kita termasuk saat membuat CV lamaran kerja. Menurut beberapa survei menyatakan bahwa kesalahan dalam menulis CV yang paling besar adalah adanya kebohongan. Kebohongan tersebut bisa berupa kompensasi dari kurangnya kualifikasi yang dimiliki oleh seorang pelamar. Patut Anda ingat, jika Anda berbohong dampaknya akan sangat buruk untuk kedepannya bagi Anda.
4. Jangan bertele tele
Apakah Anda tahu, apa maksudnya jangan bertele tele dalam menulis CV lamaran Anda? Poin ini memaksudkan bahwa jangan sampai Anda memasukkan banyak sekali informasi dalam CV Anda. Memang dalam hal ini kelengkapan sangat baik. Namun, karena ingin lengkap mungkin sampai memasukkan informasi yang tidak penting. Akibatnya tulisan menjadi padat dan membuat orang lain yang membacanya tidak bisa fokus pada pada keterampilan yang Anda miliki.
5. Tidak memperhatikan format CV
Tahukah Anda? Format yang Anda gunakan dalam CV sama pentingnya dengan konten yang Anda buat. Hal ini selaras dengan apa fungsi dari Format CV tersebut. CV yang baik dan benar akan memiliki format yang sesuai yaitu mampu memberikan kesan bagi siapa saja yang menerima untuk membacanya lebih cepat namun tetap dapat mendapatkan kualifikasi Anda secara tepat. Dalam poin ini Anda diharuskan memilih format CV dengan baik dan benar.
6. Pengecualian mencantumkan IPK
Anda pasti tahu bahwa mencantumkan nilai pendidikan atau IPK sangat penting dan diharuskan oleh beberapa perusahaan. Tapi tahukah Anda bahwa ada pengecualian untuk mencantumkan nilai IPK. Jika perusahaan yang Anda minati kemungkinan tidak memerlukan nilai Anda, sebaiknya jangan cantumkan kalau nilai IPK Anda tidak tinggi. Bahkan apabila ada catatan Anda tidak lulus sebelumnya sebaiknya jangan dicantumkan.
7. Hindari salah ketik atau penulisan
Dalam poin berikut ini, Anda ditekankan untuk lebih teliti pada saat menulis atau mengetik CV Anda. Seringkalikarena berbagai alasan seperti buru buru, atau memang Anda suka menulis cepat dan lain sebagainya. Inilah yang menimbulkan salah ketik atau salah penulisan tidak Anda sadari. Cobalah untuk mencatatnya lebih hati hati dan menghindari salah penulisan. Ini juga akan membuat Anda memiliki kesan yang baik karena rapi.
8. Salah menulis nomor telepon atau alamat email
Nah, mencantumkan nomor telepon dan alamat email adalah poin yang sangat penting dan tidak boleh Anda lewatkan. Sebab dari sanalah, pihak perusahaan bisa dengan mudah menghubungi Anda kembali. Jika Anda salah dalam menulis nomor telepon atau alamat email, tentu pihak perusahaan akan sulit menghubungi Anda untuk informasi selanjutnya. Dan Anda tentu bisa saja dilewatkan dengan alasan tidak bisa dihubungi.
9. Menghindari penggunaan tata bahasa tidak baku
Berikutnya yang sering menjadi permasalahan dalam penulisan CV adalah adanya bahasa yang tidak baku. Anda perlu ingat bahwa menulis CV atau surat lamaran lainnya harus menggunakan kata baku atau formal yang bersifat sopan. Oleh sebab itu hindarilah penulisan dengan kata gaul atau yang sedang trend sekarang. Baca Juga : Download Template CV terbaru
10. Menggunakan pasfoto alay
Pernahkah Anda menggunakan pasfoto alay dalam CV Anda? Jika iya sebaiknya dari sekarang hindari penggunaan foto selfie atau foto yang sifatnya santai. Sebaiknya usahakan foto yang Anda cantumkan juga bersifat formal dan resmi. Anda bisa memfoto dengan bantuan tukang foto handal untuk keperluan melamar kerja.
Lihat Juga : Kimuh.Com | Informasi Umum dan Pendidikan
Uraian diatas adalah deretan informasi yang membahas tentangtips dan trik pembuatan Curricullumvitaeatau CV yang baik dan benar. Mulai dari memahami berbagai kesalahan yang umumnya sering dilakukan. Tidak disadari dari kesalahan tersebutlah yang kemungkinan membuat Anda gagal dan tidak terima. Hal ini juga berlaku untuk berbagai kelengkapan lainnya seperti halnya surat lamaran.
Entah Anda menulis CV secara manual ataupun menggunakan komputer setidaknya penting untuk memperhatikan setiap bentuk kesalahan secara teliti dan detail. Hal ini juga berlaku mungkin bagi Anda yang menggunakan jasa pembuat cv online. Anda harus memastikan dengan saksama bahwa CV Anda benar benar sesuai. Semoga informasi ini bermanfaat.